Friday, July 12, 2013

Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer

Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer - Istilah menambah gadget baru/elemen kolom di atas footer blogspot lebih dari 1 kolom lebih kerennya dengan nama membuat multi kolom di footer. Untuk cara meletakkan penambahan kolom baru yang berada diatas footer blog ini tidaklah sulit, namun tidak semua template blog terpasang footer. Kadang dengan sengaja si pembuat template tidak mencantumkan bagian elemen footer blog. Sekarang ke topik pembahasan bagaimana cara membagi footer menjadi multi kolom, seperti membagi footer menjadi 2 kolom, 3 kolom atau 4 kolom. Kalau membuat 4 kolom di footer blog, lebih bagusnya kalau mempunyai ukuran blog yang lebar. Terlebih dahulu simak postingan mengenai cara menambah 1 kolom, 2 kolom, 3 kolom dibawah header blog.

Cara Membuat Multi Kolom di Footer Blogspot

1. Login ke Blogger
2. Pilih Template => Edit HTML
3. Backup template (Download Full Template)
4. Tekan F3, cari kode ]]></b:skin> lalu letakkan kode berikut diatasnya

#footer-column-divide {clear:both;}.footer-column {padding: 10px;}

5. Selanjutnya cari kode seperti dibawah ini

<div id='footer-wrapper'><b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/></div>

atau bisa juga cari kode seperti dibawah ini

<div id='footer'><b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/></div>

6. Letakkan kode berikut dibawah kode <b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/> atau <b:section class='footer' id='footer' />

Apabila tidak ada kode <b:section class='footer' id='footer' showaddelement='yes'/> maka tambahkan aja kode berikut dibawah <div id='footer'>

Menambah 2 Kolom Diatas Footer

<div id='footer-column-divide'><div id='footer1' style='width: 50%; float:left;margin:0; text-align:left;'><b:section class='footer-column' id='col1'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div id='footer2' style='width: 50%; float: left;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col2'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div style='clear:both;'/></div>

Hasilnya dari menambah 2 kolom di footer seperti gambar dibawah ini

Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer


Menambah 3 Kolom Diatas Footer

<div id='footer-column-divide'>
<div id='footer1' style='width: 33%; float:left;margin:0; text-align:left;'><b:section class='footer-column' id='col1'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div id='footer2' style='width: 33%; float: left;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col2'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div id='footer3' style='width: 33%; float: right;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col3'preferred='yes' style='float:right;'/></div>
<div style='clear:both;'/></div>

Hasilnya dari menambah 3 kolom di footer seperti gambar dibawah ini

Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer


Menambah 4 Kolom Diatas Footer

<div id='footer-column-divide'>
<div id='footer1' style='width: 25%; float:left;margin:0; text-align:left;'><b:section class='footer-column' id='col1'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div id='footer2' style='width: 25%; float: left;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col2'preferred='yes' style='float:left;'/></div>
<div id='footer3' style='width: 25%; float: right;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col3'preferred='yes' style='float:right;'/></div>
<div id='footer4' style='width: 25%; float: right;margin:0; text-align: left;'><b:section class='footer-column' id='col4'preferred='yes' style='float:right;'/></div>
<div style='clear:both;'/></div>

Hasilnya dari menambah 4 kolom di footer seperti gambar dibawah ini


Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer

Selamat mencoba Cara Menambah 1 Kolom, 2 Kolom, 3 Kolom, 4 Kolom Diatas Footer, semoga bermanfaat, happy blogging.

ads

Ditulis Oleh : Alimstudio Hari: 1:20 PM Kategori:

0 comments:

Post a Comment

Berkomentarlah dengan baik jangan berkomentar yang bersifat menjatuhkan
terima kasih

 

Kategori

Daftar Isi

Blogger

1. Memasang Menu Slide-In di Blogspot

2. Membuat Kotak Script / Css pada Postingan Blogger

3. Mematikan Fungsi Klik Kanan Pada Blog

4. Membuat Info melayang keren di blog 2013

5. Menghilangkan Tuilisan "Diberdayakan Oleh Blogger"

6. Membuat Widget Berlangganan Dengan Jejaring Sosial

7. Membuat Link Berwarna-Warni Seperti Pelangi

8. Membuat Spoiler Di Blog

9. Cara Membuat Tombol "Copy All" di Blog

10.Membuat Agar Blog Kita Tidak Bisa di Block

11.Menjadikan Postingan Blog Otomatis Muncul di Twitter dan Facebook

12.Kumpulan Efek-Efek Blog Lengkap

13.Cara Ping Blog ke Google

14.Memasang Chating Pada Blogger

15.Membuat Burung Twitter Berterbangan

16.Membuat Website atau Blog

4. Membuat Info melayang keren di blog 2013

5. Menghilangkan Tuilisan "Diberdayakan Oleh Blogger"

6. Membuat Widget Berlangganan Dengan Jejaring Sosial

7. Membuat Link Berwarna-Warni Seperti Pelangi

8. Membuat Spoiler Di Blog

9. Cara Membuat Tombol "Copy All" di Blog

10.Membuat Agar Blog Kita Tidak Bisa di Block

11.Menjadikan Postingan Blog Otomatis Muncul di Twitter dan Facebook

12.Kumpulan Efek-Efek Blog Lengkap

13.Cara Ping Blog ke Google

1. Memasang Menu Slide-In di Blogspot

2. Membuat Kotak Script / Css pada Postingan Blogger

3. Mematikan Fungsi Klik Kanan Pada Blog

4. Membuat Info melayang keren di blog 2013

5. Menghilangkan Tuilisan "Diberdayakan Oleh Blogger"

6. Membuat Widget Berlangganan Dengan Jejaring Sosial

7. Membuat Link Berwarna-Warni Seperti Pelangi

8. Membuat Spoiler Di Blog

9. Cara Membuat Tombol "Copy All" di Blog

10.Membuat Agar Blog Kita Tidak Bisa di Block

11.Menjadikan Postingan Blog Otomatis Muncul di Twitter dan Facebook

12.Kumpulan Efek-Efek Blog Lengkap

13.Cara Ping Blog ke Google

Site Info

Free Page Rank Tool